Sabtu, 27 April 2013

PRAMUKA MA DDI Pulaukecil



                Di MA DDI banyak yang kita pelajari seperti kegiatan ekstrakulikuler yaitu:PRAMUKA sungguh mengasikan belajar pramuka itu, walaupun fasilitas yang disediakan oleh sekolah sangat terbatas tetapi kita sebagai siswa/i yang berjiwa pramuka selalu semangat dalam belajar pramuka, diimana kita diajari dalam halnya baris berbaris supaya kita menjadi orang yang disiplin, pelatihan BANTARA yang mendidik kita supaya kita menjadi anak yang mandiri tidak selalu bergantung kepada orang lain, mendidk kita supaya kita bisa berbicara dihadapan orang banyak.
                “Pesan saya kepada adik-adik belajarlah dengan penuh semangat mencintai sekolah tidak merusak fasilitas sekolah jikaulau bisa perindahlah sekolah kita, dan ikutilah kegiatan ekstrakulikuler karna disitu kita mendapatkan sebuah pendidikan yang tidak kita dapatkan dimata pelajaran sekoalah”.






My Diary : Mardianto.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar